DIK-Pertanyaan 08

Pelajaran 08 | Referensi 08a | Referensi 08b | Referensi 08c

Nama Kursus : DASAR-DASAR IMAN KRISTEN
Nama Pelajaran : Di Dalam Kristus
Kode Pelajaran : DIK-T08

Pertanyaan 08 - DI DALAM KRISTUS


INSTRUKSI

Harap setiap peserta mengikuti petunjuk mengerjakan tugas sbb.:

  1. Bacalah Bahan Pelajaran dan semua Referensi Pelajaran 08 dengan teliti.
  2. Bacalah Pertanyaan (A) dan (B) di bawah ini, lalu jawablah dengan jelas dan tepat.
  3. Apabila Anda mendapatkan kesulitan sehubungan dengan isi Bahan Pelajaran, silakan menghubungi Pembimbing di:

Selamat mengerjakan!

Perhatian:

Setelah lembar jawaban di bawah ini diisi, mohon dikirim kembali dalam bentuk plain text (e-mail biasa) dan bukan dalam bentuk attachment ke:

Pertanyaan (A):

  1. Apakah artinya "di dalam Kristus"?
  2. Siapakah yang menempatkan kita di dalam Kristus?
  3. Berkat-berkat apakah yang kita dapatkan di dalam Kristus?
  4. Apakah artinya "dibenarkan"?
  5. Bila tidak diperdamaikan dengan Allah, apakah posisi kita di hadapan Allah?
  6. Bagaimanakah Tuhan menyebut nama yang baru bagi setiap orang yang percaya kepada-Nya?
  7. Apakah yang kita peroleh setelah kita dimeteraikan oleh Roh Kudus?
  8. Apakah artinya "kedudukan kita"?
  9. Apakah artinya "keadaan kita"?
  10. Apakah artinya bahwa kita harus "berjalan" dengan iman?

Pertanyaan (B):

  1. Di dalam Kristus, semua dosa kita diampuni dan kita dibenarkan. Tetapi mengapa setiap hari kita masih minta pengampuan untuk dosa- dosa yang kita?
  2. Iman bagaimanakah yang menjadi dasar pembenaran kita dalam Kristus?

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PESTA