Artikel Terbaru

Beberapa Akibat Keselamatan

Suatu daftar mengenai akibat atau manfaat dari keselamatan mungkin dapat mencakup ratusan pokok. Dalam pasal ini, saya hanya ingin membicarakan beberapa pokok terpenting yang telah, sedang, atau akan dilakukan Allah berdasarkan kurban Kristus yang telah sempurna itu.

Ketidaktaatan Adam yang Fatal dan Ketaatan Kristus yang Menang

"Sebab itu, sama seperti dosa telah masuk ke dalam dunia oleh satu orang, dan oleh dosa itu juga maut, demikianlah maut itu telah menjalar kepada semua orang, karena semua orang telah berbuat dosa. Sebab sebelum hukum Taurat ada, telah ada dosa di dunia. Tetapi dosa itu tidak diperhitungkan kalau tidak ada hukum Taurat.

Akibat Dosa

1. Akibat Dosa

Tentang hal ini ada pandangan-pandangan yang berbeda-beda antara lain: Bahwa akibat dosa hanya terbatas pada hukuman kepada Adam dan Hawa. Bagi manusia lainnya, dosa tidak berpengaruh sedikitpun. Tiap-tiap manusia dilahirkan sebagai manusia yang sempurna. Akan tetapi, kita dapat mengatakan bahwa akibat dosa meliputi segala manusia.

Akibat dari Dosa yang Pertama

Dosa manusia yang pertama membawa akibat sebagai berikut:

Siapakah Adam Menurut Alkitab?

Adam adalah manusia pertama (Kejadian 1:27; 1 Korintus 15:45). Dia diciptakan oleh Allah sebagai manusia pertama dan ditempatkan di Taman Eden, yang dirancang khusus untuk dia (Kejadian 2:8,10).

Apa Artinya Menjadi Misional?

"Misional" atau "hidup misional" adalah istilah Kristen yang pada intinya menjelaskan gaya hidup seorang misionaris. Menjadi misional mencakup merangkul sikap, pola pikir, tingkah laku, dan praktik seorang misionaris guna menjangkau orang lain dengan pesan Injil. Istilah "misional" menjadi populer menjelang akhir abad ke-20 dengan pengaruh dari Tim Keller, Alan Hirsch, dan tokoh-tokoh lainnya serta The Gospel and Our Culture Network.

Apakah yang Dimaksud dengan Paskah?

Artikel ini pernah ditampilkan beberapa tahun silam. Namun, karena ada beberapa yang menanyakan kembali, maka artikel ini ditampilkan kembali.

Pages

Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs PESTA